Struktur Mekanikal Microwave

Struktur Mekanikal Microwave

Struktur Microwave Oven

1.Lampu oven
Secara otomatis menyala bila pintu dibuka atau selama memasak untuk menerangi cavity.

2.Cavity
Ruang tempat memasak dimana terdapat medan listrik gelombang mikro.

3.Pintu (door)
Tempat keluar-masuknya makanan dan menghalangi keluarnya gelombang mikro dan emisi panas ke pemakai pada saat memasak.

4.Pengancing pintu (door latch)
Untuk mengaitkan pintu agar menutup dengan rapat.

5.Layar kaca jendela (window screen)
Layer tembus pandang untuk melihat makanan tetapi tidak dapat dilewati oleh gelombang mikro.

6.Display (tampilan LED 7-segment)

7.Panel control
Tombol pengatur keluaran daya gelombang mikro dan untuk memilih fungsi


8.Tombol pintu (membuka / menutup)

9.Meja putar (turn table)
Memutar wadah makanan agar makanan dimasak dengan merata.

10.Bantalan pemandu (guide roller)

11.Wadah memasak (cooking tray)
Wadah tempat makanan yang terbuat dari gelas tahan panas

12.Wave gide (pemandu gelombang)
Saluran transmisi yang terbuat dari logam yang berongga udara sehingga gelombang mikro dapat merambat dari magnetron ke cavity.
Markup Validation Service

0 komentar:

Posting Komentar